Prodi PG Paud Universitas Islam Madura Gelar Kuliah Tamu

PAMEKASAN.fkip.uim.acidProdi pg paud Universitas Islam Madura (UIM) Arsitektur keguruan dan ilmu pendidikan(FKIP) menggelar kuliah tamu dengan tema “Paradigma Baru Pembelajaran PAUD menyongsong implementasi kurikulum merdeka”(31 Mei 2022).
Acara tersebut di tempat di lantai III uim pamekasan dengan di hadirkan oleh nara sumber dosen PG paud FKIP kampus universitas nusantara (UNP) Kediri Dr.Anik Lestari Ningrum, M.Pd.
Kaprodi memberikan sambutan kepada semua peserta kuliah dan mengatakan” harapan saya mengangkat tema ini agar mahasiswa PG PAUD memahami kurikulum merdeka di PAUD”
Kegiatan ini di ikuti oleh 70 mahasiswa dengan 10 dosen dengan pemateri yang sangat menyenangkan sehingga para penonton sangat bersemangat dan bersemangat mengikuti kegiatan tersebut. Tidak hanya materi yang diberikan, pemateri juga menyanyikan lagu baru dan bersama agar peserta tidak jenuh dan bosan.
Panitia yang ikut dalam acara tersebut merasa senang dan bersyukur karena acara berjalan dengan lancar tanpa ada kendala, di akhir acara karprodi meminta foto bersama dari setiap angkatan. Uswatun Hasanah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *